Palang Merah Remaja adalah wadah pembinaan dan pengembangan anggota remaja PMI, yang selanjutnya disebut PMR. PMR membentuk anggotanya memiliki rasa kemanusian yang tinggi dan suka menolong. Untuk siswa-siswi yang tertarik pada Kesehatan dapat mengikuti kegiatan PMR ini.
Selain aktif mengembang PMR dilingkup sekolah, tentu saja PMR Wira Almaga juga aktif mengikuti lomba-lomba di Tingkat Kabupaten dan Provinsi diberbagai cabang perlombaan.
![]() |
Didik Fitri Cahyono, S.SiKepala Sekolah
|